Bab 15. Bulan Madu Penuh Tanya
Sudah satu minggu sejak kami menikah. Tapi kami memutuskan untuk tidak dulu serumah karena harus focus merawat Mba Sarah yang semakin hari semakin memburuk kondisinya. Dia sudah berjanji pada kami untuk mengikhlaskan rahimnya diangkat demi kesehatannya.






